Ijin untuk menanggapi Komandan, Faktor "Luck" atau keberuntungan merupakan salah satu faktor yang tidak dapat dipungkiri mendukung pencapaian suatu target. Namun, sependapat dengan kata-kata mutiara dari seorang Napoleon Hill, keberuntungan bergerak menuju orang siap untuk memanfaatkan keberuntungan itu untuk mencapai kesuksesannya. Dengan kata lain, kata-kata tersebut memberikan gambaran pada saya bahwa keberuntungan merupakan sesuatu yang dapat kita ciptakan. Keberuntungan akan muncul seiring dengan kuatnya tekad dan kemauan kita untuk mewujudkan suatu hal. Hal ini mengingatkan saya dengan teori "The Law of Attraction" yang menyatakan bahwa apapun yang kita pikirkan dengan fokus, maka pikiran tersebut akan tertarik kedalam kehidupan kita. Jadi jika saya ambil kesimpulan, maka keberuntungan itu akan memihak siapa saja yang memiliki tekad kuat untuk memanfaatkan keberuntungan yang akan muncul guna mengubahnya menjadi suatu kesuksesan. Terimakasih IPTU PUTU SUTARMINI - POLRES BANGLI BALI
Ijin untuk menanggapi Komandan,
BalasHapusFaktor "Luck" atau keberuntungan merupakan salah satu faktor yang tidak dapat dipungkiri mendukung pencapaian suatu target. Namun, sependapat dengan kata-kata mutiara dari seorang Napoleon Hill, keberuntungan bergerak menuju orang siap untuk memanfaatkan keberuntungan itu untuk mencapai kesuksesannya. Dengan kata lain, kata-kata tersebut memberikan gambaran pada saya bahwa keberuntungan merupakan sesuatu yang dapat kita ciptakan. Keberuntungan akan muncul seiring dengan kuatnya tekad dan kemauan kita untuk mewujudkan suatu hal. Hal ini mengingatkan saya dengan teori "The Law of Attraction" yang menyatakan bahwa apapun yang kita pikirkan dengan fokus, maka pikiran tersebut akan tertarik kedalam kehidupan kita. Jadi jika saya ambil kesimpulan, maka keberuntungan itu akan memihak siapa saja yang memiliki tekad kuat untuk memanfaatkan keberuntungan yang akan muncul guna mengubahnya menjadi suatu kesuksesan.
Terimakasih
IPTU PUTU SUTARMINI - POLRES BANGLI BALI